Jokowi meminta jajaran gubernur, bupati dan wali kota segera mengajukan proposal konkrit agar industri pertambangan swasta melibatkan pengusaha lokal. Misalnya; pengadaan sayur mayur, beras, ayam potong dan kebutuhan pangan tenaga kerja.
Bila keterlibatan pengusaha lokal jelas, maka pertumbuhan ekonomi yang tinggi memiliki dampak langsung ke masyarakat. Karena pengusaha lokal terlibat maka daya beli ke petani akan naik, petani dan peternak juga memiliki pasar yang jelas. Nampak Jokowi didampingi Wali Kota Palu Hadianto Rasyid dan istri di pasar itu. ***
reportase : faqih azzura abimanyu