10 Hadits Nabi tentang Keistimewaan Bulan Ramadhan

  • Whatsapp
Hadits Puasa Ramadhan Foto: Getty Images/sarath maroli

8. Hilal Puasa Ramadhan

حَدِيثُ أَبِي هُرَيْرَةَ رَضِيَ اللَّهُ عَنْهُ عَنِ النَّبِيِّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ: لَا يَتَقَد مَنَّ أَحَدُكُمْ رَمَضَانَ بِصَوْمٍ يَوْمٍ أَوْ يَوْمَيْنِ إِلَّا أَنْ يَكُونَ رَجُلٌ كَانَ يَصُومُ صَوْمَهُ فَلْيَصُمْ ذَلِكَ الْيَوْمَ أخرجه البخارى

Artinya: “Abu Hurairah berkata: “Nabi Muhammad SAW bersabda: ‘Jangan ada orang yang mendahului puasa Ramadhan dengan puasa sehari atau dua hari, kecuali bagi orang yang biasa puasa hari itu, maka ia boleh puasa hari itu.” (HR Bukhari)

9. Pahala Surga bagi yang Berpuasa

Dari Anas bin Malik RA, Rasulullah SAW bersabda: “Seandainya Allah mengizinkan langit dan bumi berbicara, niscaya mereka akan memberi kabar gembira kepada orang yang berpuasa dengan ganjaran surga.”

10. Keutamaan Bau Mulut Orang yang Berpuasa

Rasulullah SAW bersabda: “Bau mulut orang yang berpuasa lebih harum di sisi Allah daripada harumnya misik.” (HR Bukhari, Muslim)

Makhul RA meriwayatkan: Para ahli surga mencium sesuatu. Mereka berkata: “Ya Rabb kami, kami tidak pernah mencium bau yang lebih harum daripada ini sejak kami memasuki surga.” Dikatakan kepada mereka: “Inilah bau mulut orang-orang yang berpuasa.” ***

Sumber: detik.com

Berita terkait