Kali Kedua Dubes Ceko Ketemu Wali Kota Palu; Seserius Apa Kerjasama?

  • Whatsapp

Pertemuan ini diharapkan menjadi langkah awal yang strategis dalam mempererat hubungan bilateral, sekaligus mendorong pertumbuhan ekonomi Kota Palu melalui kerja sama internasional yang saling menguntungkan.

Di kesempatan tersebut, Wali Kota Hadianto bersama Duta Besar Republik Ceko saling bertukar cenderamata.

Dimana wali kota memberikan kain Batik Kelor sebagai batik khas Kota Palu dan duta besar Republik Ceko memberikan Kaca Bohemia atau české sklo.

Kaca yang disebut sebagai kristal Bohemia atau český křišťál ini adalah kaca yang diproduksi di wilayah Bohemia dan Silesia, yang sekarang menjadi bagian dari Republik Ceko.

Kaca tersebut memiliki sejarah panjang selama berabad-abad dan dikenal secara internasional karena kualitasnya yang tinggi, pengerjaannya yang cermat, keindahannya, dan desainnya yang sering kali inovatif. ***

Foto: Iwan/kominfo palu

Berita terkait