Saat dikonfirmasi wartawan pada Senin (30/6/2025), Hendra menolak memberikan keterangan. Ia memilih buru-buru masuk ke dalam kantor sambil berkata singkat, “Saya tidak punya waktu. Saya mau Zoom. Ke kantor cabang saja kalau mau konfirmasi.”
Sikap tertutup ini semakin memperkuat kecurigaan publik bahwa ada praktik tidak sehat dalam pengelolaan KUR di unit tersebut.
Masyarakat menilai program KUR di BRI Unit Persatuan Sejati lebih banyak menjadi pajangan daripada solusi bagi masyarakat kecil.