Laos Dibungkam Timnas Lima Gol, AFF Cup 2020

  • Whatsapp

Skorpun berubah menjadi 2-1 yang dimanfaatkan oleh pemain nomor 9 Laos, babak pertama berakhir Indonesia harus puas kebobolan satu gol.

Babak kedua dimulai, tim asuhan Shin Tae Yong terus mendobrak pertahanan Laos dengan melakukan serangan umpan pendek dan umpan panjang.

Serangan yang dilakukan oleh Timnas Indonesia berhasil membuahkan hasil pada menit 56.

Witan Sulaeman menjadi punggawa Indonesia yang merubah skor menjadi 3-1 setelah dirinya mencetak gol ke gawang Laos.

Pertandingan berlanjut hingga menit ke 77, Ezra Walian berhasil menambah pundi-pundi gol Indonesia, sehingga skor berubah menjadi 4-1.

Ternyata Timnas Indonesia belum puas dengan gol yang dimiliki, mereka terus melakukan gencaran serangan ke Laos.

Halaman Berikutnya…..

Berita terkait