Polusi Debu Dihasilkan Tambang Menguatirkan

  • Whatsapp
Reporter/Donggala : Zubair 

KAILIPOST.COM,- SULTENG- POLUSI Debu yang dihasilkan dari produksi tambang galian C di jalur trans Palu – Donggala saat ini sudah pada tahap menguatirkan. Puluhan perusahan galian C di jalaur itu setiap harinya menghasilkan debu berpotensi mendatangkan penyakit infeksi saluran pernafasan akud (ISPA). Aseri, warga yang bermukim di sekitar areal tambang menyebut, jika cuaca lagi cerah maka sudah pasti akan ada debu karena mesin kreser milik beberapa tambang yang beroperasi di Loli menghasilkan debu. Bahkan menjadi langganan warga untuk menghirup udara yang mengandung butiran debu.
‘’Kalau lagi cerah debu dari tambang tersebut sangat mengganggu karena masuk melalui fentilasi rumah dan otomatis kita menghirupnya,” tutur dia. Katanya, jarak tambang dengan pemukiman penduduk sangat dekat dan mempengaruhi kesehatan warga. 
Ditanya menyangkut pemeriksaan kesehatan berkala oleh pemerintah? Dijawabnya belum pernah ada. 

BACA SELENGKAPNYA DI HARIAN KAILI POST…!

Berita terkait