Dua Gunung di NTT Naik Status Nyaris Bersamaan, Terpengaruh Erupsi Lewotobi?

  • Whatsapp
Gunung Lewotobi Serburkan Lava Pijar. Foto: Antara Foto/Aditya Pradana Putra

“Memang kegiatan kegunungapian di ring of fire di seluruh Indonesia tidak lepas dari adanya tunjaman atau collision. Tetapi tidak secara langsung dapat dikorelasikan antara kegiatan jalur-jalur collision dengan aktivitas gunung api,” jelas Wafid dalam konferensi pers, Senin (18/11/2024).

Wafid menegaskan antargunung api tidak bisa saling terhubung. Sebab masing-masing gunung api mempunyai magma, dapur magma, sistem kegunungapian yang berbeda-beda.

“Jika terjadi secara bersamaan, barangkali nanti ada sesuatu yang terjadi di masing-masing gunung api dalam sistem gunung apinya di bawah (tidak bisa dikorelasikan),” tutup Wafid. ***

Sumber: detik.com

Berita terkait