SEA Games 2023: Timnas Voli Putra Indonesia ke Semifinal usai Mengalahkan Singapura

  • Whatsapp
Pemain timnas voli putra Indonesia Fahri Septian Putratama melancarkan spike saat menghadapi Singapura pada laga kedua Grup A cabang bola voli SEA Games 2023 di Stadion Olimpiade Phnom Penh, Kamboja, Kamis (4/5/2023). (foto: SportsmomentID)

Pilih Vietnam

Para pemain tim bola voli putra Indonesia bersiap di depan net saat menghadapi Filipina pada laga pertama Grup A cabor bola voli putra SEA Games 2023 di Olympic Complex Indoor Main Hall, Phnom Penh, Kamboja, Rabu (3/5/2023). Tim bola voli putra Indonesia menang 3-0 (25-18, 25-18, 25-23). (Bola.com/Abdul Aziz)

Timnas voli putra Indonesia bertekad menjuarai Grup A SEA Games 2023. Karena itu, Rivan Nurmulki harus mengalahkan Kamboja dalam laga terakhir pada Sabtu, 6 Mei.

Dengan menjadi juara Grup A, Indonesia kemungkinan akan menghadapi Vietnam di semifinal. Tetapi, Vietnam harus terlebih dahulu mengalahkan Malaysia. Namun jika kalah, Malaysia yang akan menjadi lawan Indonesia.

“Tetap kita harus ambil juara Pool karena kalu menang kita akan ketemu Vietnam,” kata asisten pelatih timnas voli putra Indonesia Erwin Rusni.

Jadwal Pertandingan

Sabtu, 6 April 2023

12:00 WIB, Myanmar vs Thailand

14:30 WIB, Malaysia vs Vietnam

17:00 WIB, Filipina vs Singapura

19:30 WIB, Kamboja vs Indonesia ***

Editor/Sumber: Riky/Liputan6.com

Berita terkait