Survei Capres Versi LSI : Prabowo di Atas, Menyusul Ganjar dan Anies Menurun

  • Whatsapp
Foto: Kolase Anies Baswedan, Prabowo Subianto, dan Ganjar Pranowo. (Instagram @aniesbaswedan, @prabowo, dan @ganjarpranowo)

Simulasi Cawapres LSI

Dalam simulasi 24 nama bakal cawapres, Erick Thohir 14,3% paling banyak dipilih sebagai bakal cawapres, lalu Ridwan Kamil 13,5%, Mahfud Md 9,9%, AHY 9,5%, Sandiaga 8,9%, Gibran Rakabuming Raka 7,6%, nama lain lebih rendah. Responden belum menunjukkan pilihannya 17,7%.

Dalam simulasi 12 nama, responden diberikan pertanyaan: Jika pemilihan presiden diadakan sekarang, siapa yang Ibu/Bapak anggap paling pantas sebagai calon Wakil Presiden di antara nama-nama berikut?… (%)

Erick Thohir 18,5%

Ridwan Kamil 16,6%

Sandiaga Salahuddin Uno 11,0%

Agus Harimurti Yudhoyono 10,0%

Gibran Rakabuming Raka 9,0%

Khofifah Indar Parawansa 5,1%

Airlangga Hartarto 3,8%

Andika Perkasa 3,0%

Puan Maharani 2,6%

Yenny Wahid 1,9%

K.H. Nasaruddin Umar 1,4%

Muhaimin Iskandar 1,3%

TT/TJ 15,9%

“Demikian juga tujuh nama, tujuh nama masih tiga besar adalah Erick, Ridwan, Sandi, diikuti Khofifah, AHY, dan Airlangga kalau nama-nama ini yang kita tanyakan,” kata Direktur Eksekutif LSI Djayadi Hanan.

Erick Thohir 21,2%

Ridwan Kamil 19,6%

Sandiaga Salahuddin Uno 17,5%

Agus Harimurti Yudhoyono 10,8%

Khofifah Indar Parawansa 6,4%

Airlangga Hartarto 5,7%

KH. Nasaruddin Umar 1,6%

TT/TJ 17,1%

Berita terkait