Siswa Al Azhar 63 Palu Rebut Juara 3 U-10 Panahan se Sulawesi

  • Whatsapp

Kegiatan diselenggarakan di gedung JCC Jalan Moh Yamin adalah kejuaraan Panahan in door pertama kali digelar Sulteng. Kejuaraan Panahan diikuti 390 Archer (peserta) dari Sulawesi Utara, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, dan Sulawesi Barat serta Gorontalo.

Pembina Panahan SDI Al Azhar 63, Syamsu Alam kepada kailipost.com mengatakan saat ini sekolah telah membuat sekolah panahan dengan nama Al Azhar 63 Archery School. Tujuannya, kata Alam guna
pengembangan bakat dan minat anak anak khususnya di olahraga panahan. Dan untuk menyosialisasikan Sekolah Islam Al Azhar 63 di Sulteng. ***

jurnalis kailipost.com : rizky

Asofa indoor archery cup 1 open sesulawesi di laksanakan pada tgl 16 -19 desember 2021 bertempat di Gedung JCC jl.Moh Yamin.
Kejuaaran panahan indoor pertma kali di sulawesi tengah yang mana diikuti kurang lebih 390 Archer (peserta) yang berasal dari Sulawesi selatan,sulawesi utara, sulawesi barat. Dan beberapa berasal dri kab.poso,kab.morowali.luwuk.

Berita terkait