Wujudkan ASN Berintegritas dan Profesional, ASN Berakhlak Resmi Diluncurkan Pemprov Sulteng

  • Whatsapp

Palu, – Dalam rangka mewudkan Aprat Sipil Negara (ASN) yang berintegritas dan ptofesional Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) meluncurkan core values ASN berAKHLAK dan employer branding Bangga Melayani Bangsa.

Gubernur Sulawesi Tengah Rusdy Mastura dalam sambutannya yang dibacakan oleh Sekertaris Darrah Provinsi Sulteng Novalina pada Rabu (21/6/2023).

“Saya menilai core values ASN berakhlak sangat penting sebagai momentum untuk berkomitmen sebagai ASN yang berintegritas, berakhlak mulia serta berdedikasi dalam melayani bangsa dan negara,” ucapnya.

Lebih lanjut, kata Novalina, dalam lingkungan pemerintah, ASN harus memiliki peran sentra dalam menjalankan tugas dan tanggungjawabnya.

Menurut dia, memberikan pelayanan yang berkualitas, profesional dan berorientasi pada kepentingan masyarakat adalah kunci utama dalam membangun kepercayaan publik.

Berita terkait