Hanun Rinjani, Pendaki Cilik yang Capai Puncak Gunung Rinjani di Usia 10 Tahun

  • Whatsapp
Raihanun Rinjani Pratomo, murid kelas 5 SD Cikal Serpong berhasil mencapai puncak Gunung Rinjani di usia 10 tahun.(Dok. Sekolah Cikal)

Kata si ayah, Hanun tidak memiliki masalah berarti dalam pendakian, atau masalahnya sama dengan pendaki lain, yakni trek yang cukup menantang. Ke depan, ia ingin mendaki ke gunung lain di Indonesia dan di luar negeri, yakni Kilimanjaro di Tanzania.

“Kendala sama seperti pendaki lainnya, lebih ke trek pendakian yang menantang dan cuaca berangin plus panas ketika sampai di puncak,” kata dia.

“Kami juga ingin ke Gunung Tambora, Semeru, dan Kilimanjaro. Kami akan menyesuaikan dengan waktu liburan sekolah dan kondisi alam di sana nantinya,” dia menambahkan. ***

Editor/Sumber: Riky/Detik

Berita terkait