AMC RSUD Anutapura yang diresmikan Presiden Jokowi menjadi gedung pertama di Indonesia yang menerapkan system base isolation dengan bantalan karet inti atau lead rubber bearing untuk mengurangi dampak gempa.
“Di bawah gedung ini ada kayak shockbreaker, nanti bisa lentur kalau terjadi gempa. Namun kita tidak mengharapkan adanya gempa,” ucap Jokowi.
Ia juga menyatakan bahwa Gedung Anutapura Medical Center RSUD Anutapura di Kota Palu, Sulawesi Tengah, adalah bangunan pertama di Indonesia yang dibangun menggunakan teknologi berbasis sistem teknologi based isolation system dengan literaber pearing untuk meningkatkan ketahanan terhadap getaran gempa
“Gedung ini menjadi yang pertama di Indonesia yang menerapkan teknologi based isolation system,Untuk menahan seismik akibat gempa, ” Ujarnya.***