Kungker ke Kabupaten Banggai, Gubernur Serahkan Bantuan Bibit Pohon Produktif Pada Kelompok Tani

  • Whatsapp

Dan terakhir beliau berharap denagan adanya bantuan pohon ini masyarakat dan kelompok tani hutan di Kabupaten Banggai dapat meningkatkan dan mengembangkan kapasitas kelembagaan kelompoknya dalam mengelola sumber daya hutan sehingga mampu menjadi kelompok tani yang mandiri dan berdaya.

Sementara Kepala Dinas Kehutanan Muhammad Neng, dalam sambutannya menyapaikan Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah Meliki Hutan Seluas 4.271.303 hektar dari luas Provinsi Sulawesi Tengah terdapat 1.501 desa didalam dan sekitar hutan 74,31 persen dari total 2.020 desa di Sulawesi Tengah yang akan terus kita sasar dalam upaya mengurangi kemiskinan dan mensejahterakan masyarakat yg ada tinggal di dalam maupun diluar hutan.

“Ini suatu pemberian akses kelola kepada masyarakat yang ada kurang lebih 35 tahun tinggal di kawasan dalam hutan dan bisa diperpanjang selama 35 tahun dengan skema hutan desa, hutan kemasyarakatan, hutan tanaman rakyat, hutan adat dan kemitraan hutan”.ucap neng.

Selain itu terdapat 118 ijin perhutanan sosial dan 113.769.8 hektar lahan hutan yang bisa di kelola masyarakat dengan jumlah kepala keluarga 35.923 per KK serta terdapat 453 kelompok tani hutan tersebar di 13 KPH dengan produk hasil hutan.

“Program-program tersebut untuk mengembangkan pengembangan hutan rakyat serta membantu visi misi Gubernur Sulteng dan Wakil Gubernur”.kata neng

Nampak hadir mendapingi Gubernur kadis Kelautan dan perikanan Moh. Arif Latjuba, S.E., M.Si,kadis tanaman pangan holtikultura Nelson Metubun, SP, kadis bina marga dan penataan ruang Dr. Ir. Faidul Keteng, S.T., M.Si., M.T, kepala UPT KPH Balantak Yunus Papea
kepala perangkat daerah kab.banggai,jajaran staf UPT KHP Balantak para masyarakat kelompok tani. ***

(sumber:Biro Administrasi Pimpinan Setda Prov.Sulteng)

Berita terkait