Bravo! Azzahra Permatahani Sumbang Medali Emas Perdana Sulteng, Gubernur : Terbukti Kita Bisa Bersaing

  • Whatsapp

Dewan Hakim PON XXI Aceh-Sumut memutuskan Azzahra Permatahani adalah atlet renang putri dari Provinsi Riau lewat Reelas Petikan Putusan Dewan Hakim PON XXI Aceh-Sumut Nomor 02/DH/P/PONXXI/IX/2024

Namun tak berselang lama, datang surat KONI pusat yang isinya menegaskan bahwa si perenang telah diakui secara sah berpindah dari KONI Riau ke KONI Sulteng lewat putusan Badan Arbitrase Olahraga Indonesia (BAORI) Nomor 03.P.BAORI/VII/2024.

Surat balasan ini jadi ‘titik terang’ yang memastikan Azzahra Permatahani merupakan atlet renang Sulteng sehingga medali emas yang diraihnya sah milik kontingen Sulteng, Negeri Seribu Megalit.

Berikut Perolehan Medali Kontingen Sulawesi Tengah perhari Minggu tanggal 15 September 2024 :

Medali Emas : 1
Medali Perak : 3
Medali Perunggu : 11

Total = 15 Medali

Keterangan:

A. Cabor Renang :

  • Medali Emas
  1. Azzahra Permatahani, nomor 400 meter gaya ganti putri.
  • Medali Perak :
  1. Alexander Adrian nomor open water swimming 10k
  2. Azzahra nomor 200 M gaya punggung putri
  • Perunggu :
  1. eremy Elon Damanik 50 meter gaya kupu2 putra
  2. Sofie Kemala Fatiha 50 meter gaya kupu2 putri

B. Cabor Muaythai :

  • Medali Perunggu
  1. Hikmal nomor 48 kg

C. Cabor Tenis Meja

  • Perunggu
  1. Nomor Beregu Putri

D. Cabor Sepak Takraw Putri

  • Perunggu
  1. Kategori Kuadran Putri

E. Cabor Dayung

  • Medali Perunggu
  1. Nomor M8+
  • Rio Riski D
  • Asuhan Pattiha
  • Riski Umar
  • Ahmad Tarmizi
  • Britgus Kotu
  • Juan Felix
  • Refaldi Pasaribu
  • Mirwan
  • Moh Safwan
  1. Nomor (M4X)
  • Rio Riski D
  • Riski Umar
  • Asuhan Pattiha
  • Ahmad Tarmizi

F. Cabor Taekwondo

  • Medali perak
  1. Zahwa Alyah Kategori Freestyle Putri.
  • Medali Perunggu
  1. Abdul Rahman Darwin Poomsae Recoqnized Individual Putra
  2. Nur Azizah Poomsae Recoqnized Tunggal Putri
  3. ⁠Poomsae Recoqnized Team Putra
  • Abd. Rahman Darwin
  • ⁠Rafik Fitrah
  • ⁠Muhamat Rizal

G. Cabor Atletik

  • Perunggu
  1. Noveldi Petingko Nomor 10,000 Meter Putra

Biro Administrasi Pimpinan

Berita terkait