Reporter/Biro Parmout : Fharadiba
PARMOUT,- KORBAN Banjir di Desa Sausu Piore Kecamatan Sausu Kabupaten Parmout kesulitan air bersih. Bahkan, posko dapur umum yang didirikan para relawan di lokasi bencana yang melanda Desa Sausu Piore pada Sabtu malam (25/11/), hingga kini masih sulit mendapatkan air bersih.
Apalagi, pada Senin malam (27/11), banjir susulan kembali melanda desa yang menjadi langganan banjir itu. Informasi yang dihimpun media ini, awalnya warga desa tersebut enggan untuk dievakuasi ke tempat aman.
Akibat banjir susulan yang kembali melanda desa itu, warga baru pun baru mau dievakuasi di tiga posko yang telah disediakan, yakni di salah satu Masjid, SD Inti Sausu Piore dan Puskesmas pembantu pada pukul 07.00 Wita, Selasa (28/11).
BACA SELENGKAPNYA DI HARIAN KAILI POST…!