Husen : Hadianto Memecah Belah Hanura

  • Whatsapp
Reporter : Andono Wibisono/Zubair Baim
KAILIPOST.COM,- SULTENG- KETUA Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Hanura Sulteng versi Munaslub, KH Husen Habibu tak mempermasalahkan bila Hadianto Rasyid masih menyelenggarakan aktifitas-aktifitas atas nama partai di Sulteng. Menurutnya, hal itu baik untuk menjaga Hanura agar tetap dapat mengikuti Pileg dan Pilpres 2019 nanti. Tetapi, ia mengingatkan bahwa pihaknya sesuai dengan hasil Munaslub Hanura di Jakarta akan tetap terus menjalankan kegiatan partai pula.

BACA JUGA Fahri Di Parmout Dipecat, Hadianto : Biasa Itu

‘’Tidak apa-apa. Biarkan saja kan semua untuk kepentingan Hanura. Beliau (Hadianto.red) yang memecah belah polemik Hanura di Sulteng. Sekarang masih menyelenggarakan kegiatan partai tidak masalah,’’ ujar Imam besar masjid Baiturahim Masjid Raya Lolu itu usai memimpin solat Dhuhur di masjid raya kemarin (30/01/2018) pada Kaili Post. Menuruntya, dirinya tidak berambisi menjadi pimpinan Hanura. 
Tapi karena amanat Munaslub partai, ia siap mengemban. Lagian, katanya ketika polemik di tubuh partai, Hadianto Rasyid yang membagi dukungan Hanura Sulteng ke dua kubu. 
BACA SELENGKAPNYA DI HARIAN KAILI POST…!

Berita terkait