Hari Ini KPK Akan Periksa Sekretaris MA Hasbi Hasan sebagai Tersangka Kasus Suap

  • Whatsapp
Foto Sekretaris MA Hasbi Hasan: dok detikcom
banner 728x90

Saat itu Nurhadi kabur terkait kasus suap dan gratifikasi senilai Rp 46 miliar. Nurhadi kabur pada Februari 2020 hingga ditangkap empat bulan berselang di Jakarta Selatan.

Kembali ke kasus Hasbi Hasan, Alex mengatakan Sekretaris MA itu telah mengirimkan surat pemberitahuan kepada KPK untuk menunda pemeriksaan hari ini.

“Terkait Sekretaris MA kapan dipanggil, harusnya kan tadi, tadi dipanggil. Cuma yang bersangkutan menyampaikan surat agar dilakukan penundaan,” katanya.

Hasbi Hasan menjadi salah satu dari dua orang tersangka baru yang diumumkan KPK di kasus suap hakim agung MA. Satu orang tersangka baru lainnya merupakan mantan komisaris bernama Dadan Tri Yudianto. ***

Editor/Sumber: Riky/Detik.com

Berita terkait