Orienteering Sulteng Sumbang Empat Medali di Hari Pertama Fornas

  • Whatsapp

Palu, – Akhirnya Pengurus Provinsi Federasi Orienteering Nasional Indonesia (FONI) Sulteng membayar hasil FORNAS VI Palembang. Saat itu dari 5 orang atlet FONI Sulteng yang berlaga, Asep Setiawan mencatat prestasi terbaik di posisi 4, hanya terpaut 1 menit dari peraih medali perunggu asal DKI Jakarta.

Di FORNAS VII Jawa Barat kali ini FONI Sulteng menurunkan 12 atlet. Di hari pertama (6 Juli) perlombaan FONI Sulteng meraih 4 medali.

Satu medali emas diraih oleh Rivaldi dikelas M20, dua medali perak diraih oleh Muhammad Rizki di kelas M20 dan Andi Syawal di kelas M21, dan satu medali perunggu diraih oleh Bita Tambajong di kelas W18.

Berita terkait