Wawali Palu Beri Pemahaman Terkait Program Gerak Cepat Pengentasan Kemiskinan

  • Whatsapp

Hal tersebut dilakukan dalam rangka pelaksanaan program gerak cepat pengentasan kemiskinan berbasis pemberdayaan masyarakat.

Pendekatan pemberdayaan dimaksudkan agar masyarakat miskin dapat keluar dari kemiskinan dengan menggunakan potensi dan sumberdaya yang dimilikinya.

Kelompok program penanggulangan kemiskinan berbasis pemberdayaan masyarakat merupakan sebuah tahap lanjut dalam proses penanggulangan kemiskinan.

Kemudian, yang perlu disinergikan lainnya adalah kelembagaan yang menaungi beberapa program pemberdayaan, sehingga tujuan akhir meningkatkan pendapatan masyarakat dalam percepatan penurunan kemiskinan dan pemulihan ekonomi segera tercapai. ***

Editor: Riky Renaldi

Berita terkait