Waspada Kekeringan, BMKG Sebut 51% Wilayah Indonesia Sudah Memasuki Musim Kemarau

  • Whatsapp
BMKG himbau masyarakat waspada terhadap potensi bencana Kekeringan karena sejumlah wilayah Indonesia telah memasuki musim kemarau. Foto: Ist

Kemudian di DKI Jakarta, sebagian besar Jawa Barat, sebagian besar Jawa Tengah, sebagian besar Jawa Timur, sebagian besar Bali, NTB, NTT, sebagian Gorontalo, sebagian Sulawesi Tengah, sebagian Kepulauan Maluku, sebagian Maluku Utara, dan sebagian Papua bagian selatan.

“Kalimantan Tengah bagian tengah, sebagian kecil Kalimantan Timur, sebagian Sulawesi Tenggara bagian selatan, Sulawesi Selatan bagian timur dan utara, sebagian kecil Sulawesi Tenggara, sebagian Maluku, sebagian Papua Barat dan sebagian Papua bagian utara,” ungkapnya.

Lebih lanjut, kata BMKG, pada Dasarian II Juni 2023 umumnya diprediksi curah hujan berada di kriteria rendah – menengah (0-150 mm/dasarian).

“Wilayah yang diprakirakan mengalami hujan kriteria rendah (kurang dari 50 mm/dasarian) berada di NTB, sebagian besar Sumatera, Jawa, Bali, NTT, sebagian kecil Kalimantan, Sulawesi, Papua Barat (Papbar) dan Papua, Maluku bagian selatan,” kata BMKG.

Berita terkait