Presiden Jokowi : Investasi Jepang Strategis Dukung Pembangunan ASEAN

  • Whatsapp
Presiden Joko Widodo (dua dari kanan) bersama para Pemimpin negara anggota ASEAN, di sela-sela KTT Khusus ASEAN-Jepang dan berbagai pertemuan terkait, sejak akhir pekan lalu di Tokyo, Jepang (Foto: Setpres/Ist)

Presiden RI juga mendorong adanya integrasi ekonomi di kawasan melalui berbagai mekanisme. Seperti, melalui Regional Comprehensive Economic Partnership atau Kemitraan Ekonomi Komprehensif Regional (RCEP).

“Ketiga, mendorong integrasi ekonomi kawasan melalui optimalisasi RCEP, ASEAN-Japan Comprehensive Economic Partnership. Serta, keberlanjutan proyek konkret Jepang dalam ASEAN Indo-Pacific Forum,” kata Retno Marsudi.

“Pertemuan bisnis dikemas dalam format working lunch, dituanrumahi oleh Keidanren atau Federasi Bisnis Jepang, dan Japan Chamber of Commerce and Industry. Pertemuan dihadiri 78 Chairman/CEO dari berbagai perusahaan besar Jepang di bidang infrastruktur, energi, otomotif dan trading house.” ***

Sumber: RRI.co.id

Berita terkait