Lomba Peringati HUT Kemerdekaan RI ke-79 Resmi Dibuka

  • Whatsapp

“Oleh karena itu, melalui kegiatan lomba dan berbagai acara yang kita selenggarakan hari ini, mari kita jaga dan pelihara semangat kebangsaan, sportivitas, dan kebersamaan di antara kita,” ajak Kadis.

Kadis berharap, seluruh rangkaian kegiatan ini dapat berjalan dengan lancar dan penuh semangat.

Selain itu, Kadis juga mengajak seluruh peserta dan masyarakat Kota Palu untuk menjadikan ajang ini sebagai sarana untuk mengekspresikan potensi diri, mempererat tali persaudaraan, dan meningkatkan rasa kebanggaan sebagai bangsa Indonesia. ***

Sumber: Bagian Protokol dan Komunikasi Pimpinan Setda Kota Palu

Berita terkait