Sukses Motivasi Bangun Sarana Ibadah

  • Whatsapp
MOROWALI BERJAMAAH
Reporter/Morowali : Bambang Sumantri

KAILIPOST.COM,- MOROWALI- BUPATI Morowali, Anwar Hafid didampingi oleh Kepala Dinas Pertanian, Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Morowali, Andi Irman mengunjungi sejumlah warga Hindu ditengah sawah, Desa Lantula Jaya, Kecamatan Witaponda, Kamis (25/1/2018) lalu. Kegiatan tersebut juga dihadiri oleh anggota DPRD Kabupaten Morowali asal Partai Demokrat, Ahmad Efendi, dan Camat Witaponda Arsail.

Kegiatan tersebut merupakan rangkaian syukuran atas dimulainya pembangunan Pura Ulunsui sebagai rumah ibadah bagi warga yang beragama Hindu. Ketua Subag Pura Ulunsui Desa Lantula Jaya, Ketut Rante mengatakan, pembangunan Pura Ulunsui sengaja dilakukan dipertengahan sawah.  Sebab hal ini untuk memudahkan warga yang beragama Hindu melakukan penyembahan terhadap Tuhannya, sehingga pertanian dijauhkan dari hama penyakit dan bisa mendatangkan hasil yang baik.
“Dalam penyelesaian pembangunan rumah ibadah ini, diharapkan perhatian dari pihak Pemerintah Daerah Kabupaten Morowali” ungkapnya.
 
BACA SELENGKAPNYA DI HARIAN KAILI POST…!

Berita terkait