Warga Trans Madaro Poso Menjerit ! Minta Sertifikat sampai Bidan Aktif

  • Whatsapp


DELAPAN MAKLUMAT MADARO

Perwakilan warga, antara lain Silnayanti Bonturan, Cristovel, dan Yeni Sandipu, menyuarakan delapan poin utama tuntutan: 

1. Kejelasan sertifikasi tanah LUI, LU2, dan pekarangan. 

2. Akses layanan kesehatan dan kehadiran bidan desa aktif. 

3. Perbaikan fasilitas pendidikan dasar yang saat ini sangat terbatas. 

4. Penyediaan bangunan PAUD yang layak. 

5. Penanganan banjir yang menghambat aktivitas sekolah anak-anak. 

6. Perbaikan jalan dan jembatan yang rawan terendam banjir. 

7. Penjelasan terkait beban utang Rp98 juta per KK dari PT SJA 2. 

8. Penegasan tapal batas antara Desa Kancu’u dan Desa Tiu. 

Berita terkait