Malam Syukur Pembubaran Panitia Paskah Oikumene Gereja Se-Sulteng, Gubernur: Mari Kita Saling Menghargai dan Menghormati Antara Umat Beragama

  • Whatsapp

paskah juga dapat menjadi momen untuk mempererat tali persaudaraan antarumat beragama. dalam semangat paskah, kita diajak untuk menumbuhkan kasih sayang, toleransi, dan saling menghormati, sehingga kita dapat hidup dalam harmoni meskipun memiliki perbedaan.

“Maka dari itu kita bangun kolaborasi antar umat beragama menjadi kunci penting dalam membangun masyarakat yang harmonis,inklusif dan saling mendukung untuk mencapai tujuan bersama.”ujar rusdy mastura sambil berpesan.

Sementara ketua panitia paskah oikumene gereja-gereja Se-Sulawesi Tengah Hendrik Gray Lyanto dalam laporannya menyampaikan ucapan terimakasih yang bgitu besar kepada Gubernur dan Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah,yang telah mendukung paskah oikumene dari perayaan hingga sampai syukur dan pembubaran panitia.

“Semoga dengan rahmat tuhan yesus kita masi bisa dipertemukan dengan perayaan-perayaan yg akan datang dan kepada para jamaat mari kita saling mendukung dan memberikan yang terbaik untuk kemajuan Sulawesi Tengah yang maju dan lebih sejahterah.”pungkasnya. ***

Sumber: Biro Administrasi Pimpinan

Berita terkait