Temui Pendemo Tambang Poboya, Safri: Saya Pro Tambang Rakyat, Pro Keselamatan Pekerja dan Lingkungan 

  • Whatsapp


Edukasi tersebut, lanjut Safri, menjadi sangat penting agar kejadian tragis yang merenggut korban jiwa tidak kembali terulang. Ia menegaskan, negara dan pemerintah daerah memiliki kewajiban melindungi warganya. 

“Kami dan pemerintah daerah berkepentingan untuk menjamin keselamatan, kesehatan kerja, serta perlindungan lingkungan. Kami tidak ingin lagi ada tragedi yang menyebabkan jatuhnya korban jiwa dan menjadikan kawasan Poboya sebagai ladang maut bagi masyarakat,” katanya.

Berita terkait