Bangkep,- Wakil Gubernur (Wagub) Sulawesi Tengah (Sultemg) Ma’mun Amir secara langsung Launching Pilot Project Gelari Pelangi, pada Kamis 04 Juli 2024.
Dikesempatan tersebut Wagub Sulteng didampingi Wakil Ketua Penggerak PKK Hj.Halima Amir, Staf Ahli Gubernur Bidang Ekonomi dan Pembangunan Farid R Yotelemba serta PLH Sekda Kabupaten Bangkep Aris Susanto Louncing.
Wakil Ketua Penggerak PKK Hj. Halima Amir menyampaikan bahwa didikan dan pengelolaan ekonomi mempunyai lingkup program kerja meliputi gemar membaca meningkatkan kualitas pendidikan dan keterampilan keluarga maupun penguatan ekonomi keluarga melalui pemanfaatan potensi sumber daya yang dimiliki dikampung mandiri.
Selain itu pengembangan usaha, penempatan UP2K tokoh PKK serta pembentukan koprasi PKK saya mengapresiasi upaya tim penggerak PKK kabupaten Banggai Kepulauan serta jajarannya dan OPD terkait.
Khusus program gelary pelangi dikabupaten Banggai kepulauan siap untuk menjadi contoh bagai daerahnya, kunci ekonomi dan pendidikan merupakan salah satu aspek yang dapat meningkatkan kualitas keluarga dan kegiatan louncing yang dilaksanakan pada hari ini.